Tag "film "

Film: The Face of An Angel (2015)

Mengisahkan sebuah kasus pembunuhan yang menimpa seorang mahasiswi Inggris di Tuscany. Berbagai bukti mengarah pada teman sekamarnya dan pacar dari masiswi tersebut.Seorang wartawan bernama Simone Ford (Kate Beckinsale) telah menulis buku tentang pembunuhan ini. Thomas (Daniel Bruhl) adalah seorang sutradara yang ditugaskan membuat film tentang kasus ini berdasarkan buku karya Simone. Pada akhirnya Thomas melakukan perjalanan dari Roma menuju Siena untuk penelitian filmnya....


selengkapnya



Film: Ju-on: The Final (2015)

Sinopsis film "Ju-on: The Final" menceritakan tentang Mai yang mendapatkan bahwa adiknya Yui hilang. Yui yang menjadi seorang guru sekolah dasar sering mengunjungi rumah muridnya yang bernama Toshio Saeki. Yui mengunjungi Toshio karena sang murid menolak untuk bersekolah. Setelah Yui menghilang, Mai mencari petunjuk dari Toshio mengenai kehilangan adiknya. Setelah tiba di rumah Toshio, Mai mendapatkan bahwa rumahnya telah dihancurkan oleh pria bernama Takeda. Dia mengatakan bahwa rumah tersebut ...


selengkapnya



Film: The Prophet (2015)

Berdasarkan karya pengarang terkenal Khalil Gibran dalam bukunya "The Prophet"?. Film ini akan mengisahkan persahabatan antara seorang penyair yang di pernjara bernama Mustafa (Liam Neeson) dengan seorang gadis nakal bernama Almitra (Quvenzhane Wallis). Mustafa telah tinggal di berbagai negara asing selama 12 tahun, ketika dia akan kembali pulang sekelompok orang menghentikannya dan menjadikannya tahanan.Disisi lain, Almitra adalah seorang gadis kecil yang sangat nakal dan selalu membuat ibunya,...


selengkapnya



Film: Algojo: Perang Santet (2016)

Sinopsis film "Algojo: Perang Santet" akan mengisahkan pemuda bernama Desta (Darius Sinathrya) yang memiliki kemampuan spesial, muak dengan kejahatan yang dilakukan oleh para koruptor. Desta mengambil aksi ekstrim untuk membuat jera kepada para koruptor tersebut sekaligus memerangi santet merah, kuning, dan hijau yang sudah menjangkiti penduduk kota....


selengkapnya



Film: Perempuan Sasak Terakhir (2012)

Film ini terdiri dari tiga kisah. Cerita pertama tentang Ryan alias Sasak Adi (Edwin Sukmono), pemuda asli Sasak yang tinggal bersama pamannya (ibunya meninggal saat melahirkan Ryan) di Jakarta. Ia pulang dan bertemu ayahnya yang belum pernah ia temui. Ryan yang terbiasa modern serta gaul khasnya anak muda Jakarta, kaget akan budaya daerah asal. Ayahnya, Amaq Adi, bertekad membuat Ryan mengenal dan mencintai khazanah leluhurnya.Kisah kedua tentang Anjani (Aufa Asfarina Febrianggie), wanita Sasak...


selengkapnya