Film: Tak Biasa (We Come in Peace) (2004)

Abi (Akhdiyat Duta Modjo), gagal masuk Fakultas Ekonomi UI. Rencananya ia akan ikut kursus bimbingan belajar, namun malah terlibat dalam tiga kisah cinta yang membuatnya sengsara. Gadis pertama, Melisa (Miea Kusuma). Sayangnya, Melisa banyak dipengaruhi teman-temannya, hingga memutuskan hubungannya dengan Abi lewat telepon. Lalu, Nadya (Melanie Putria), gadis SMA.Untuk mendapatkan gadis itu, sampai-sampai Abi pura-pura jadi tukang bunga. Hubungan berakhir karena Nadya pindah ke Perancis. Patah h...


selengkapnya



Film: Badai Laut Selatan (1991)

Kerajaan Kahuripan sedang menghadapi krisis karena hilangnya pusaka kerajaan dan ancaman dari salah satu kadipatennya. Keadaan ini menjadi latar belakang kisah Pujo (Dede Yusuf) dan istrinya, Kartikasari (Fitria Anwar) yang pada awal film diperlihatkan sedang bertapa di gua siluman untuk mendapatkan ajian mutiara hijau.Berlawanan dengan mereka adalah Wisangjiwo (Baron Hermanto) yang sudah lama tertarik pada Kartikasari dan memperkosanya saat dia bertapa telanjang, dan Joko Wanengpati (Gito Gilas...


selengkapnya



Film: Mourning Grave (2015)

"Mourning Grave" (Sonyeogoedam) bercerita tentang seorang remaja yang memiliki kemampuan untuk melihat hantu. Kisah bermula ketika seorang remaja bernama In-su (Kang Ha-neul) kembali ke kampung halamannya. Sejak itu, In-su mulai memiliki kemampuan untuk melihat hantu. Namun karena kemampuannya itu, ia dijauhkan oleh siswa lain.Dia kemudian pindah sekolah. Di sekolah barunya, In-Soo bertemu dengan sosok hantu perempuan (Kim So-eun) dan menjalin persahabatan dengan dia.Suatu hari, teman sekelas Su...


selengkapnya



Film: Hansel & Gretel (2007)

"Hansel & Gretel" menceritakan tentang Eun-soo, seorang salesman yang mengendarai mobilnya melewati Highway 69. Ia berkendara sambil menelpon dengan pacarnya yang sedang hamil. Akhirnya mobil Eun-soo menabrak batu dan terguling. Eun-soo kemudian terbangun di sebuah hutan. Ia melihat cahaya lentera yang dibawa seorang gadis kecil. Gadis tersebut mengenalkan dirinya sebagai Young-hee dan mereka berjalan ke rumah Gadis itu. Rumah gadis itu sebuah rumah besar yang bernama "House of Happiness"?.Di ru...


selengkapnya



Film: Rini Tomboy (1991)

Film ini ingin mengungkapkan kehidupan remaja dari sudut remaja itu sendiri, sambil memberontaki dunia orang dewasa. Susan (Nunu Datau), Dody (Adjie Massaid) dan Rini (Cornelia Agatha) adalah siswa SMA 2000 yang secara tak sadar membentuk sebuah gang. Kegiatan para remaja ini, baik di sekolah, liburan maupun jalan-jalan mewarnai film. Fokus kisah pada tokoh Rini yang mendapat julukan tomboy, karena sikapnya yang kelelakian, di samping juga dia jago karate dan bersikap bak jagoan seperti dialami ...


selengkapnya