Berita: Cerita Penuh Haru Gadis Tuna Rungu di "Sebuah Lagu Untuk Tuhan"

Setelah sukses mengangkat film dari adaptasi novel berjudul "Surat Kecil Untuk Tuhan", karya penulis best seller Agnes Davonar, kini salah satu novelnya diangkat kembali ke layar lebar lewat "Sebuah Lagu Untuk Tuhan".Tidak jauh berbeda dengan film sebelumnya, "Surat Kecil Untuk Tuhan", film ini juga masih akan menampilkan kisah cinta seorang gadis yang memilki keterbatasan fisik."Sebuah Lagu Untuk Tuhan" bercerita tentang gadis tuna rungu yang jujur dan baik hati bernama Angel (diperankan oleh E...


selengkapnya



Berita: Bersiaplah Digentayangi Hantu SMA Bandung, "Hantu Nancy"!!

Cerita seram di daerah Bandung yang sangat terkenal yaitu "Hantu Nancy", kini diangkat ke layar lebar dengan judul yang sesuai dengan legendanya, sosok Hantu noni Belanda yang disebut-sebut kerap bergentayangan di SMA 3 dan SMA 5 Bandung ini telah menjadi urban legend selama bertahun-tahun.Filmnya akan mengisahkan tentang sekelompok siswa SMA yang penasaran dengan keberadaan makhluk ghaib yang sering menampakan diri di sekolah mereka.Mereka yang iseng dan tak percaya kemudian datang ke sekolah p...


selengkapnya



Berita: Best Ansemble Performance World Premieres Film Festival 2015 Jatuh Pada Film "Filosofi Kopi"

Film Filosofi Kopi yang telah rilis beberapa waktu lalu, berhasil meraih piala di ajang penghargaan World Premieres Film Festival 2015. Ajang penghargaan yang diadakan di Filipina pada 24 Juni lalu itu berhasil membawa harum nama Indonesia lewat film Filosofi Kopi. Film garapan Angga Dwi Sasongko itu menyabet gelar Best Ensemble Performance.Kabar bahagia tersebut diumumkan oleh Rio Dewanto selaku pemain dalam film tersebut melalui akun instagramnya. Rio juga terlihat menghadiri acara tersebut be...


selengkapnya



Film: Walking With the Enemy (2014)

Terinspirasi dari kisah nyata, "Walking with the Enemy"? mengikuti kehidupan heroik dari seorang pemimpin dunia dan pemuda yang menjadi saksi kekejaman pada era Perang Dunia II. Regent Horthy (Ben Kingsley) adalah seorang pemimpin luar biasa dari Hungaria yang merupakan sekutu dari Jerman, dengan banyaknya bantuan untuk Hitler akhirnaya membawa akhir dari masa perang. Dalam upaya menyeimbangkan antara perang dan perdamaian, Regent dipaksa untuk menyerahkan kekuasaannya ke pihak lawan Jerman atau...


selengkapnya



Film: The Second Coming (2014)

Ming dan istrinya Jen sudah tenang dalam kehidupan yang sederhana dengan putri 13 tahun mereka Lucy, sementara putra 20 tahun mereka Sunny di sekolah kedokteran. Awalnya tampak sempurna sampai Ming sengaja memaksa Lucy turun dengan mobilnya di puncak ulang tahunnya ke 14. Sejak saat itu, perilaku Lucy berubah aneh.Jen dan Sunny melakukan perjuangan untuk menguraikan penyebab semua itu, perilaku mengganggu Lucy semakin meningkat menjadi kekerasan. Ketika anjing Lucy terbunuh dan Ming datang untuk...


selengkapnya