Tag "damarwulan"
Film: Damarwulan-Minakjinggo (Sebuah Legenda Majapahit) (1983)
"Damarwulan-Minakjinggo (Sebuah Legenda Majapahit)" adalah kisah di saat krisis Majapahit yang tengah menghadapi ancaman Adipati Blambangan, Minakjinggo, Damarwulan yang selalu diikuti dua punakawannya, Sabda Palon dan Naya Genggong, mengabdi di kerajaan Majapahit sesuai petunjuk kakek dan ibunya. Ia mengabdi di tempat pamannya sendiri, Patih Logender, untuk mengurus kuda. Dalam pengabdiannya ia amat menderita, karena dua putra patih, Layang Seto dan Layang Kumitir sangat membencinya. Putri pati...- By constantio
- 2022-11-29 08:15:15
- 447 views
- Film
Film: Princess, Bajak Laut & Alien (2014)
Sebuah film omnibus anak pertama Indonesia yang mengangkat empat cerita tentang pertemanan, keluarga, dan keberanian.Cerita pertama, Misteri Rumah Nenek (sutradara: Eko Kristianto) adalah petualangan kakak-adik yang menghabiskan waktu liburan di rumah nenek mereka. Kemudian dilanjutkan dengan cerita Babeh Oh Babeh (Alfani Wiryawan) tentang seorang anak yang malu dengan profesi bapaknya, penyanyi dangdut.Cerita ketiga, Kamu Bully, Aku B-Boy (Rizal Mantovani), bertutur tentang seorang bocah berusi...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2726 views
- Film