Film: Ketika Tuhan Jatuh Cinta (2014)
Fikri yang dibesarkan oleh keluarga sederhana, kemudian tumbuh menjadi sosok yang saleh dan mandiri. Selain kuliah, ia juga membantu ayah-ibunya membuat kue dan gorengan serta membuat bingkai dan hiasan pasir untuk dititipkan di beberapa galeri, salah satunya adalah galeri Koh Acong yang memiliki anak cantik, Lidya.Fikri menjadi idaman banyak wanita di kampusnya. Tapi, hanya ada satu gadis yang membekas di hati Fikri: Leni. Sebenarnya Leni menyukai Fikri, namun selayaknya gadis muslimah yang ter...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1698 views
- Film
Film: Nazar (2009)
Cindy (Jessica Iskandar) bernazar akan menikahi Jajat (Ytonk Club80s), tukang ketoprak yang kebetulan sedang lewat, kalau ia bisa memenangkan mobil mewah dari undian tutup botol. Ternyata, Cindy benar-benar memenangkan mobil mewah itu! Cindy pun berusaha membatalkan nazar asal-asalannya itu.Nazar tidak bisa dianggap main-main. Berbagai kejadian malang menimpa Cindy. Ia akhirnya yakin bahwa nazarnya harus dipenuhi. Bersama Rani (Adelia Rasya) dan Dhea ( Renata Kusmanto), Cindy mencari Jajat yang ...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1683 views
- Film
Film: Setan Facebook (2010)
Farah, remaja 19 tahun yang sangat energik dan spontan, dianggap terlalu narsistik oleh teman-teman dekatnya. Cici, sahabatnya dan Nauvam pacarnya sudah seringkali mengingatkan Farah agar tidak terlalu obsesi dengan status di Facebook.Kadar aktifitas Farah sudah berlebihan, di manapun dan kapanpun ia terus saja memperbarui status Facebook. Apapun yang ada di benaknya tak pernah terlewat sekalipun.Teror mulai terjadi saat Farah diundang untuk mengkonfirmasikan profil seseorang bernama Mira Anindh...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1844 views
- Film