Berita: Gunung Rinjani Saksi Cinta Alexa Key dan Deva Mahendra di "Romeo+Rinjani"
Film bertemakan pendakian gunung yang paling laris tiga tahun lalu "5cm", akan diikuti film terbaru dengan tema yang sama dengan judul "Romeo+Rinjani" produksi Starvision yang akan rilis 23 April mendatang.Perbedaannya, jika "5cm" mengedepankan semangat persahabatan dan nasionalisme, "Romeo+Rinjani" akan lebih memfokuskan pada kisah cinta antara 3 karakter utamanya yang diperankan oleh Deva Mahendra (Tetangga Masa Gitu?), Alexa Key (Garuda Superhero), dan Kimberly Ryder (Operation Wedding).Film ...
- By
- 2334 views
- Berita
Film: Romeo+Rinjani (2015)
Romeo (Deva Mahenra), fotografer, sering bergonta-ganti pacar. Romeo memiliki trauma pada pernikahan, setelah perceraian ayah (Gary Iskak) dan ibunya (Donna Harun) saat dia berumur tujuh tahun.Suatu hari Raline (Kimberly Ryder) kekasih Romeo, mengatakan bahwa dia kini sedang hamil! Raline meminta Romeo menikahinya. Romeo memutuskan untuk menikahi Raline. Tapi, dia akan menyelesaikan kontrak dahulu untuk mengambil foto-foto di Gunung Rinjani.Di perjalanan menuju Rinjani, Romeo bertemu dengan Shar...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2421 views
- Film
Film: Hari Untuk Amanda (2010)
Amanda (Fanny Fabriana), yang tengah sibuk mempersiapkan pernikahannya dengan Dodi (Reza Rahardian) 10 hari lagi, diselimuti rasa bimbang. Mantan pacarnya, Hari (Oka Antara), kembali hadir dalam kehidupannya.Amanda dan Hari pernah membina hubungan selama delapan tahun sampai akhirnya putus tanpa sebab. Kenangan-kenangan bersama Hari muncul dengan banyaknya SMS, miscall dan kotak-kotak berisi memorabilia saat mereka masih pacaran. Karena Dodi sangat sibuk, ia meminta Amanda untuk segera menyelesa...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2300 views
- Film
Film: Mama Minta Pulsa (2012)
Sejumlah calon satpam yang sedang mengikuti pelatihan mendapatkan sms yang berbau tipuan "mama minta pulsa"?. Pada awalnya, Iko (Rizky Mocil), Tino (Kikky Rizky), Tessa (Shinta Bachir), dan Jelly (Kartika Putri) yang mengikuti pelatihan tersebut, tidak mempedulikan sms itu.Ketika dua asisten pelatih, Umar (Daus Sparo) dan Said (Opie Kumiz) bertemu dengan setan berwujud Mak lampir (Farida Pasha) yang sibuk menagih pulsa pada mereka, teror di tempat pelatihan pun terjadi. Tidak ada yang percaya ak...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 5133 views
- Film
Film: 7 Misi Rahasia Sophie (2014)
Sophie (Alisia Rininta) kerap mengunggah "Tips of The Day" ke youtube. Sophie punya sahabat, Marko (Stefan William) yang dingin dan tertutup. Berbeda dengan Sophie yang ceria dan suka mengamati penghuni di apartemennya. Di antaranya, Oma (Ambar Soedarno) dan cucunya Imel (Pamela Bowie).Sophie tinggal bersama Papa (Bucek) dan Mamanya (Wulan Guritno), serta dua adik perempuannya (Khansa Athaya dan Marsha Beby Clarissa). Sedangkan Marko, tinggal berdua dengan Mamanya (Roewina Sahertian), karena Mam...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 3010 views
- Film