Berita: Tujuh Lagi Bergabung dengan "Death of a Unicorn"

Richard E. Grant, Tea Leoni, Will Poulter, Anthony Carrigan, Jessica Hynes, Sunita Mani, dan Stephen Park telah diumumkan sebagai pemeran dalam film "Death of a Unicorn" dari A24 bersama dengan Jenna Ortega dan Paul Rudd.Dalam film tersebut, seorang ayah (Rudd) dan anak perempuannya (Ortega) secara tidak sengaja menabrak dan membunuh seekor unicorn ketika sedang dalam perjalanan menuju tempat peristirahatan akhir pekan untuk pekerjaannya.Segera setelah kejadian tersebut, bos miliardernya (Grant)...


selengkapnya



Film: This Is 40 (2012)

Film ini merupakan "This is 40" dari Knocked Up (2008). Berhubungan, namun mengambil pendekatan karakter dengan tokoh utama yang berbeda."This is 40" menceritakan tentang Pete (Paul Rudd) dan Debbie (Leslie Mann) yang sedang dalam masa-masa krisis pada pernikahan mereka. Mereka tampak hidup bahagia, namun masing-masing menyimpan kegalauan tersendiri terhadap pasangannya.Film ini bukan hanya bercerita tentang mereka, tetapi juga tentang kita....


selengkapnya



Film: Year One (2009)

Sinopsis film "Year One" menceritakan tentang dua orang purba Zed (Jack Black) dan Oh (Michael Cera) yang diusir dari desa primitif mereka karena memakan buah dari pohon pengetahuan. Pasangan pemburu dan pengumpul yang sama-sama pemalas ini bermimpi mendirikan suku mereka sendiri dan menjadi pemimpin suku. Petualangan mereka di dunia purbakala pun dimulai dengan bertemu tokoh-tokoh Kitab Suci seperti Adam (Harold Ramis) dan Hawa (Rhoda Griffis), Kain (David Cross) dan Habel (Paul Rudd) serta Abr...


selengkapnya



Film: The Perks of Being a Wallflower (2012)

Film "The Perks of Being a Wallflower" diadaptasi dari novel remaja dengan judul sama yang diterbitkan tahun 1999, film "The Perks of Being a Wallflower" mengisahkan tentang seorang remaja pemalu yang tidak populer. Ia kemudian menggambarkan kehidupannya, termasuk tentang penggunaan obat-obatan terlarang dan seksualitas, dengan menulis serangkaian surat pada seseorang tanpa nama....


selengkapnya



Film: How Do You Know (2010)

Sinopsis film "How Do You Know" mengisahkan tentang Karir Lisa Jorgenson (Reese Witherspoon) sebagai atlet softball hancur ketika ia dikeluarkan dari timnya. Di tengah kemelut, Lisa menjalin hubungan dengan Matty Reynolds (Owen Wilson) yang ternyata seorang playboy dan punya banyak teman wanita.Sebuah salah paham terjadi, George Madison (Paul Rudd), seorang eksekutif muda yang tinggal di apartemen yang sama dengan Matty mengira Lisa menyukainya padahal George sudah memiliki kekasih. George pun m...


selengkapnya