Film: Certain Women (2016)
Sinopsis Film "Certain Women" akan menceritakan tentang kumpulan kisah pendek karya Maile Meloy 'Both Ways Is the Only Way I Want It'. Film ini menceritakan tentang perjalanan hidup tiga wanita di Amerika yang penuh lika-liku dan tidak sempurna....
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1160 views
- Film
Film: Little Fockers (2010)
Sinopsis Film "Little Fockers" menceritakan tentang Greg Focker (Ben Stiller) kembali dibuat pusing oleh ulah ayah mertuanya, Jack Tiberius Byrnes (Robert De Niro), yang selalu paranoid dengan kemampuan Greg sebagai suami putrinya dan ayah dari cucunya. Setelah menikah dengan kekasihnya Pamela Martha (Teri Polo) dan memiliki anak kembar berusia lima tahun, Greg mengira kalau ia telah berhasil membuat Jack percaya dengan kemampuannya.Namun yang terjadi justru sebaliknya, Greg kembali menjadi targ...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1325 views
- Film
Film: The Founder (2016)
Ditulis oleh Robert Siegel ("Big Fan"), "The Founder" adalah film drama yang menceritakan kisah nyata tentang bagaimana Ray Kroc (Michael Keaton), seorang salesman dari Illinois, bertemu Mac dan Dick McDonald, yang menjalankan bisnis burger di 1950 Southern California. Kroc terkesan dengan sistem kecepatan saudara 'membuat makanan dan melihat potensi waralaba. Dia melakukan manuver untuk dapat menarik kedua saudara tersebut dan menciptakan sebuah kerajaan miliar dolar....
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 3871 views
- Film
Berita: Sejarah McDonald Tergambar Jelas di "The Founder"
Siapa yang tidak kenal dengan restoran cepat saji McDonalds, dan mencicipinya, ternyata dibalik kesuksesannya, McDonalds ternyata memiliki sejarah yang kelam dalam proses awal kreasinya, yang diungkapkan dalam film "The Founder", yang di perankan Michael Keaton (Batman), sebagai sosok orang nomor 1 dibalik pendirian McDonalds yakni Ray Kroc."The Founder" akan menceritakan tentang kisah nyata Ray Kroc, seorang salesman dari Illinois yang bertemu dengan dua bersaudara yang menjadi cikal-bakal pend...
- By
- 1333 views
- Berita
Film: 99 Homes (2015)
"99 Homes" mengisahkan ayah tunggal bernama Dennis Nash (Andrew Garfield) yang berusaha bertahan hidup setelah diusir dari rumahnya. Rick Carver (Michael Shannon) adalah seorang broker real estate yang korup dan telah banyak korbannya seperti Dennis. Demi mendapatkan rumah sekaligus menghidupi putra dan ibunya, Dennis terpaksa ikut berkerja dengan Rick.Dia melakukan pekerjaan yang sama dengan Rick dan dengan cepat dia mendapatkan kembali rumah serta memiliki banyak uang. Lambat laun, Dennis just...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1872 views
- Film