Berita: "Focus" Menjadi Top Box Office dengan Pendapatan Tidak Lebih dari $20 Juta
Salah satu film percintaan di box office telah digantikan oleh salah satu superstar box office Will Smith yang bermain dengan pendatang baru Margot Robbie untuk film bergenre komedi, kejahatan, "Focus" (Warner Bros).Meskipun ini peran pertama Will Smith dalam hampir 19 bulan, pendapatan kotor film ini hanya $6.5 juta pada hari Jumat dan berakhir dengan $19.1 juta untuk akhir pekan, pembukaan terendah Smith sejak drama "Seven Pounds" pada tahun 2008. Mengingat bahwa Smith hanya memiliki satu hit ...
- By
- 2057 views
- Berita
Berita: "Fifty Shades of Grey" Masih Bertengger di Papan Atas Box Office
"Fifty Shades of Grey" masih menduduki posisi puncak selama 2 pekan berturut-turut, walaupun dibeberapa negara termasuk di Indonesia, film ini dilarang peredarannya. Walaupun turun 73 persen dari pendapatannya pekan lalu, film ini sudah berhasil kumpulkan $130.1 Juta hanya untuk penayangannya di Amerika saja.Dari penayangannya di negara-negara lain yang tak mencekal filmnya, film yang dibintangi Dakota Johnson dan Jamie Dornan tersebut sudah meraup total $410 Juta. Sekitar 10 kali lipat dari bia...
- By
- 3389 views
- Berita
Berita: Dakota Johnson, Margot Robbie Tampil Menawan di Oscar 2015
Dakota Johnson, pemeran Anastasia Steele dalam film 'Fifty Shades of Grey' mengenakan gaun rancangan desainer Saint Laurent saat hadir di lokasi red carpet Piala Oscar 2015. Ia tampak asyik berpose dengan aktris senior yang juga ibundanya, Melanie Griffith. Sementara itu, tak cuma Johnson yang mencuri perhatian.Tampil tak lama kemudian Margot Robbie yang juga tampil cantik.pemeran kekasih Joker, Harley Quinn dalam film 'Suicide Squad' itu juga tampak seksi mengenakan gaun hitam berbelahan dada r...
- By
- 2050 views
- Berita
Film: Anarchy (2015)
Sebuah cerita take-no-prisoners-war antara polisi korup berurusan dengan geng obat biker. Ketika pemerasan, pengkhianatan dan nafsu berapi-api mengancam kerajaan kriminal, seorang gembong narkoba (Harris) didorong untuk tindakan putus asa dalam film peledak ini berdasarkan Cymbeline Shakespeare....
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2588 views
- Film
Celebrity: Jamie Dornan: "Tidak Semua Adegan Seks Tampil di Fifty Shades of Grey"
Novel E.L. James, "Fifty Shades of Grey" yang terlalu banyak adegan seks bertemakan masokisme di dalamnya, Jamie Dornan pun bersyukur ketika mengetahui tak semua adegan dalam buku direalisasikan dalam film.Jamie memang tak mengungkapkan adegan mana yang menurutnya paling parah. Namun dalam sebuah wawancara belum lama ini, aktor kelahiran Irlandia tersebut mengaku lega ketika salah satu adegan yang paling dinanti oleh para pembaca buku dihilangkan dari skenario."Ada adegan-adegan yang bisa ditamp...
- By
- 2570 views
- Celebrity