Film: Jakarta Maghrib (2010)

"Jakarta Maghrib" sebuah usaha untuk menangkap suasana metropolitan saat sedang menuju kontemplasinya. Semua hubungan manusia menemui ambang batasnya di waktu Maghrib, itulah benang merah dari 6 cerita yang ada: Iman Cuma Ingin Nur, tentang sepasang suami istri yang ingin bercinta (Indra Birowo & Widi Mulia); Adzan, tentang seorang preman dan penjaga musholla (Asrul Dahlan & Sjafrial Arifin); Menunggu Aki, tentang penghuni kompleks perumahan (Lukman Sardi, Ringgo Agus Rahman, Dedi Mahendra Desta...


selengkapnya



Film: Rumah Bekas Kuburan (2012)

"Rumah Bekas Kuburan" mengisahkan seorang Karina yang tidak pernah tahu, bahwa Larasati adalah istri sah Danu. Karena himpitan ekonomi, Karina mau saja diajak menikah oleh Danu. Setelah beberapa hari menikah, Larasati datang melabrak Danu dan Karina di sebuah rumah yang baru saja mereka beli. Larasati mengamuk, namun tenaga Danu lebih kuat. Larasati terlempar dan menimpa anaknya. Ibu dan anak itu tewas mengenaskan. Danu mengubur Larasati dan anaknya di halaman rumah di tengah malam buta. Akibat ...


selengkapnya



Film: KM 97 (2013)

Anton (Restu Sinaga) dengan istri Lidya (Feby Febiola) dan anaknya Bintang (Zidane), tidak sempat menghadiri pemakaman ibunya, namun berusaha pulang ke Bandung agar bisa menemui Ayahnya dan melihat makam Ibunya. Anton sudah hampir tiga tahun tak pernah pulang ke Indonesia. Dari Bandara Soekarno-Hatta mereka langsung menuju Bandung, meski hari sudah malam dan dalam kondisi lelah,Di KM 97 jalan tol menuju Bandung, Bintang bersikeras minta berhenti untuk pipis. Lidya meminta Anton untuk menuruti ke...


selengkapnya



Film: Traffic Jam (2008)

Jalanan kota besar. Mobil-mobil terjebak dalam macet. Enam orang yang terperangkap dalam kungkungan sepeda motor dan kendaraan-kendaraan lain mulai merasa geram dan gelisah. Lalu satu per satu kejadian mulai bermunculan....


selengkapnya