Film: News of the World (2020)
Film "News of the World" menceritakan tentang seorang veteran Perang Sipil setuju untuk menyerahkan seorang gadis, yang diambil oleh orang-orang Kiowa bertahun-tahun yang lalu, kepada bibi dan pamannya, bertentangan dengan keinginannya. Mereka melakukan perjalanan ratusan mil dan menghadapi bahaya besar saat mereka mencari tempat yang bisa disebut rumah....
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1555 views
- Film
Film: Lion (2016)
Sinopsis film "Lion" akan mengisahkan tentang seorang bocah lima tahun bernama Saroo yang tersesat pada suatu perjalanan kereta dari rumahnya di India Utara. Saroo yang ketakutang dan bingung menempuh perjalanan hingga ke Kalkuta. Dia harus bertahan hidup di jalanan hingga berakhir di panti asuhan. Akhirnya Saroo diadopsi oleh pasangan asal Australia, dan dia mendapatkan cinta serta perlindungan.Dua puluh lima tahun kemudian, Saroo yang berusaha mengubur masa lalunya masih memiliki keinginan men...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1448 views
- Film
Film: Life (2015)
"Life" berkisah tentang fotografer Dennis Stock (Robert Pattinson) yang bekerja untuk majalah Life. Ia kemudian mendokumentasikan kehidupan salah satu aktor ternama Hollywood, James Dean (Dane DeHaan). Keduanya bersahabat dan Dennis sempat melakukan perjalanan bersama James sebelum ajal menjemput sang aktor....
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1576 views
- Film