Film: Midnight Show (2016)

"Midnight Show" bercerita tentang sebuah bioskop Podium yang diambang kebangkrutan mempertaruhkan masa depannya pada film Bocah yang diangkat dari kisah nyata, tentang anak berusia 12 tahun yang tega membunuh keluarganya sendiri.Naya (Acha Septriasa) dan Juna (Gandhi Fernando), tidak menyangka pemutaran midnight di bioskop tersebut berubah menjadi bencana. Seorang penonton ditemukan tewas, meninggalkan misteri yang menghubungkan film yang tengah mereka tayangkan dengan mayat-mayat yang mulai ber...


selengkapnya



Film: Negeri 5 Menara (2012)

"Negeri 5 Menara" bercerita tentang ketika pertengahan tahun 1988 Alif akan lulus SMP. Bersama sahabatnya, Randai, mereka berharap bisa masuk SMA terkenal di Bukit Tinggi, lalu lanjut kuliah di ITB. Namun Amaknya menginginkan Alif untuk masuk ke Pondok Madani, sebuah pesantren di sudut Ponorogo, Jawa Timur. Alif memberontak tapi akhirnya memenuhi pinta orangtuanya walau setengah hati.Ketika tiba di Pondok Madani, dilihatnya tempat itu 'kampungan' dan mirip penjara karena peraturan yang ketat dan...


selengkapnya



Film: Sanubari Jakarta (2012)

Pembalut (Billy Christian)Bercerita tentang pasangan lesbian Theresia dan Bianca, yang berada dalam sebuah kamar motel. Mereka memperdebatkan mulai dari bra yang saling tertukar, serta masalah utama bahwa Theresia memutuskan untuk menikah dengan seorang pria serta masalah Bianca yang sedang datang bulan di hari terakhir mereka bertemu. Datang pula seorang perempuan desa yang mengaku pacar Bianca. Semua karakter perempuan di film ini dimainkan oleh satu orang.Kentang (Aline Jusria)Sebuah cerita d...


selengkapnya



Film: Kisah 3 Titik (2013)

Kisah tentang tiga perempuan bernama:Titik.Kisah pertama tentang Titik Sulastri atau Titik Janda yang sedang hamil anak kedua saat ditinggal mati suaminya karena kecelakaan di pabrik tempatnya bekerja. Tanpa tunjangan kematian, ia harus bekerja untuk bertahan hidup. Agar dapat diterima di pabrik garmen tempatnya melamar, ia harus menyembunyikan kehamilannya. Ia diterima sebagai pegawai kontrakan dengan upah yang rendah.Titik Janda tinggal di perumahan kumuh yang sebagian besar penghuninya buruh....


selengkapnya



Film: Pizza Man (2015)

Olivia digoda bosnya, tapi dia menolak. Akibatnya, dia dipecat. Dia pulang membawa minuman beralkohol dan memutar lagu sekeras mungkin untuk mengusir rasa sakitnya. Teman sekamarnya, Merry dijodohkan ibunya dengan anak orang kaya yang ngondek (feminin). Sementara, Nina, taman lain lagi, pulang menangis: pacarnya kembali ke istrinya. Nina beralih ke makanan untuk melupakannya.Olivia menyarankan cara lain untuk melampiaskan rasa frustrasi: mereka harus memilih seorang pria secara acak, dan harus d...


selengkapnya