Berita: Teror Boneka Terkutuk Kembali Menghantui Luna Maya dan Herjunot Ali di "The Doll Part 2"
Film Horror Indonesia yang laris tahun lalu, "The Doll", kali ini akan kembali meneror dengan kelanjutan filmnya di "The Doll Part 2".Lain dari film perdananya yang menampilkan pasangan Shandy Aulia dan Denny Soemargo yang menyukseskan film pertamanya tak kembali hadir untuk film keduanya, yang akan digantikan oleh pasangan baru yang akan diperankan oleh Luna Maya dan Herjunot Ali.Hitmaker Studio baru saja merilis poster resmi perdana dari film yang masih akan digarap oleh sutradara Rocky Soraya...
- By
- 2361 views
- Berita
Berita: Shandy Aulia Bocorkan Film Terbarunya, "Eiffel I'm In Love 2"
Sequel film "Eiffel I'm In Love" dikabarkan akan dibuat sejak pertengahan 2016. Salah satu tokoh utamanya yakni Shandy Aulia bahkan sempat mengatakan bahwa syuting untuk "Eiffel I'm In Love 2" siap dilakukan mulai 2017 mendatang. Shandy yang kembali berpasangan dengan Samuel Rizal, mengungkapkan "Eiffel I'm In Love 2" yang siap dirilis tahun depan akan membawa keseruan tersendiri. "'Eiffel I'm In Love 2' tahun depan bakal rilis, kita baru mau syuting, skripnya seru banget." Film pertamanya, "...
- By
- 1207 views
- Berita
Film: Eiffel I'm in Love 2 (2017)
Film "Eiffel I'm in Love 2" akan melanjutkan kisah cinta antara dua pasang remaja bernama Adit dan Tita yang akan kembali bertemu pasca berpisah lama, Samuel Rizal akan memerankan tokoh Adit, sementara Shandy Aulia akan berperan sebagai Tita....
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2300 views
- Film
Film: The Doll (2016)
Sinopsis film "The Doll" akan menceritakan tentang Anya dan Daniel pindah ke sebuah rumah di Bandung dan siap menjalani kehidupan baru mereka. Tanpa sengaja, Daniel membawa pulang sebuah boneka dari lokasi proyek tempat ia bekerja di Jalan Siliwangi. Boneka tersebut ada di atas pohon yang kemudian ditebang untuk keperluan proyek real estatenya.Anya, pembuat boneka, dengan senang hati meletakkan boneka itu di rumah mereka. Tapi Niken, tetangganya kaget ketika melihat boneka itu. Boneka itu berna...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1934 views
- Film
Berita: Adegan Ciuman Boy William dan Shandy Aulia di "Tarot"
Boy William dan Shandy Aulia memiliki hubungan yang semakin dekat, dipasangkan kembali di film "Tarot" produksi Hitmaker Studios, menjadi pasangan yang hendak akan menikah yang dipenuhi dengan banyak adegan romantis.Pada adegan prosesi pernikahan, Setelah keduanya disahkan sebagai pasangan suami istri, maka Boy pun langsung mencium Shandy."Tarot" sendiri akan mengisahkan tokoh bernama Julie (Shandy) dan Tristan (Boy) yang baru saja berbahagia setelah menikah. Namun, mereka diramal melalui tarot ...
- By
- 3527 views
- Berita