Film: Anak Naga Beranak Naga (2005)
"Anak Naga Beranak Naga" bercerita tentang kesenian Gambang Kromong yang masih hidup di era 2000-an di daerah masyarakat Betawi. Sebuah kesenian yang memiliki akar dari berbagai budaya; Sunda, Betawi, Cina, Melayu, dan Portugis....
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1915 views
- Film
Film: The Anniversaries (2006)
Potret muram hubungan suami-istri yang digambarkan lewat hari pernikahan mereka dengan seting sebuah lift....
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1437 views
- Film
Film: Sugiharti Halim (2008)
Apa artinya sebuah nama? Bagi Sugiharti Halim, ternyata nama berarti sejumlah pertanyaan panjang. Kadang kocak, kerap menjengkelkan, dan yang jelas penuh kontradiksi: Apa benar seseorang perlu nama "asli"? Apa betul nama bisa dijual? Apa iya identitas bisa disamarkan di balik sebuah nama? Sugiharti Halim menawarkan sebuah cara pandang yang jenaka, "nyelekit", sekaligus kontekstual untuk ditilik lagi hari ini.*) Keppres nomor 127/U/Kep/12/1966 mewajibkan WNI etnis Cina untuk mengadopsi nama berna...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1652 views
- Film