Film: Aisyah: Biarkan Kami Bersaudara (2016)
"Aisyah: Biarkan Kami Bersaudara" bercerita tentang seorang gadis muslim berparas ayu yang memiliki cita-cita menjadi guru lantaran ia selalu terkenang akan pesan ayahnya untuk membagi ilmu. Begitu memperoleh kesempatan untuk mengajar di Atambua, gadis ini pun meninggalkan kampung halamannya. Desa yang ia tuju dihuni oleh komunitas agama lain. Ia harus berusaha untuk beradaptasi hidup disana, selain itu ia juga harus berjuang untuk memperbaiki kualitas pendidikan di desa terpencil itu.Cerita dim...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2748 views
- Film
Film: Ambilkan Bulan (2012)
"Ambilkan Bulan" bercerita tentang Amelia (Lana Nitibaskara), gadis cilik berusia 10 tahun yang kesepian. Ratna (Astri Nurdin), ibunya, kelewat sibuk bekerja sebagai manajer SDM di sebuah perusahaan swasta di Jakarta. Setelah kematian suaminya (Agus Kuncoro), Ratna praktis menjadi orang tua tunggal yang harus menafkahi keluarga. Seluruh waktunya dihabiskan untuk bekerja.Amelia yang merasa tidak diperhatikan akhirnya mencari teman dan kesibukan sendiri lewat situs jejaring sosial Facebook. Kegi...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1363 views
- Film
Film: Ungu Violet (2005)
Lando (Rizky Hanggono), frustrasi dan depresi karena ditinggal tunangannya. Kalin (Dian Sastrowardoyo), gadis Bandung, terpaksa pindah ke Jakarta ikut neneknya setelah orangtuanya meninggal. Ia bekerja sebagai penjaga tiket busway. Suatu hari Lando iseng memotret pencopetan di bus kota. Kameranya tanpa sengaja menangkap wajah Kalin. Lando terkesan. Atasannya pun antusias melihat foto Kalin. Lando berusaha berkenalan dengan Kalin dan menyatakan maksudnya. Kalin hanya tertawa, tapi ia tak bisa me...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2210 views
- Film
Film: Baik Baik Sayang (2011)
Empat pemuda pesantren, Apoy, Faank, Tomi, dan Ovie yang memiliki minat sama, sepakat membentuk grup musik Wali. Pesantren La Tansa tidak membatasi aktifitas bermusik mereka, walau memiliki peraturan dan disiplin ketat, di antaranya harus selalu berkomunikasi dalam bahasa Arab atau Inggris di lingkungan pesantren. Di pihak lain pesantren ini sangat modern dan demokratis.Ada juga kisah cinta Faank dengan Westi (Intan Nuraini), yang penuh liku karena tak disetujui orang tua Westi. Sementara orangt...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1498 views
- Film
Film: Princess, Bajak Laut & Alien (2014)
Sebuah film omnibus anak pertama Indonesia yang mengangkat empat cerita tentang pertemanan, keluarga, dan keberanian.Cerita pertama, Misteri Rumah Nenek (sutradara: Eko Kristianto) adalah petualangan kakak-adik yang menghabiskan waktu liburan di rumah nenek mereka. Kemudian dilanjutkan dengan cerita Babeh Oh Babeh (Alfani Wiryawan) tentang seorang anak yang malu dengan profesi bapaknya, penyanyi dangdut.Cerita ketiga, Kamu Bully, Aku B-Boy (Rizal Mantovani), bertutur tentang seorang bocah berusi...
- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2729 views
- Film