Jenis Film "children"
Film: Petualangan Singa Pemberani Atlantos 2 (2017)
Sinopsis film "Petualangan Singa Pemberani Atlantos 2" menceritakan kembalinya Shadow Master dengan kekuatan Mutiara Laut untuk menenggelamkan dunia. Untuk mengalahkannya,Paddle Pop dan teman-teman harus berpetualang di dalam laut dan menemukan Magus, singa legendaris yang dapat mengajarkan Paddle Pop untuk menggunakan kekuatannya di dalam laut. Dengan waktu yang semakin menipis, mereka juga harus meminta bantuan Jendral Khan untuk menemukan Magus. Nasib dunia kini ada di tangan mereka....- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1399 views
- Film
Film: Children of Iron (2016)
"Children of Iron" bercerita tentang Rikutaro dan Mariko yang berada di kelas yang sama di sebuah sekolah dasar. Mereka menjadi kakak dan adik setelah ibu Rikutaro dan ayah Mariko yang menikah. Setelah pernikahan mereka, Rikutaro dan Mariko menjadi marah karena mereka diejek oleh teman sekelas mereka. Mereka menetas rencana untuk membuat orang tua mereka bercerai....- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1587 views
- Film
Film: Garuda di Dadaku 2 (2011)
"Garuda di Dadaku 2" bercerita tentang Bayu (Emir Mahira), yang sekarang sudah menjadi anggota sepakbola timnas U-15, ingin membuktikan dirinya mampu membawa timnya menjuarai kompetisi junior tingkat ASEAN di Jakarta. Dengan dukungan sahabatnya, Heri (Aldo Tansani), berikut teman sekelas yang memikat hatinya, Anya (Monica Sayangbati), dan pelatih timnas dengan teknik unik, Pak Wisnu (Rio Dewanto), Bayu memimpin teman-temannya berjuang keras untuk mencapai final. Kehadiran seorang pemain baru b...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1459 views
- Film
Film: Ambilkan Bulan (2012)
"Ambilkan Bulan" bercerita tentang Amelia (Lana Nitibaskara), gadis cilik berusia 10 tahun yang kesepian. Ratna (Astri Nurdin), ibunya, kelewat sibuk bekerja sebagai manajer SDM di sebuah perusahaan swasta di Jakarta. Setelah kematian suaminya (Agus Kuncoro), Ratna praktis menjadi orang tua tunggal yang harus menafkahi keluarga. Seluruh waktunya dihabiskan untuk bekerja.Amelia yang merasa tidak diperhatikan akhirnya mencari teman dan kesibukan sendiri lewat situs jejaring sosial Facebook. Kegi...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1398 views
- Film
Film: Tina Toon & Lenong Bocah the Movie (2004)
Tina (Tina Toon), murid kelas V SD, yang tinggal bersama ayahnya, Tono (Deddy Saroenk), harus mengamen supaya bisa sekolah di SMP. Saat mengamen ini Tina jumpa dengan produser rekaman, Aswin (Aswin Fabanyo), yang terpesona melihat gaya joged Tina. Tina dan Tono diusir dari rumah kontrakan mereka. Tina dititipkan ke neneknya (Ingrid Widjanarko), di mana tinggal juga dua anaknya, Mak Wecek (Pretty Asmara) dan Opang (Noval Kurnia). Mak Wecek dan anaknya, Ivi (Alfiah) kesal dengan Tina, karena iri ...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2757 views
- Film