Distributor
Film: Fan (2016)
Sinopsis film "Fan" akan bercerita mengenai seorang pemuda berusia 20 tahunan bernama Gaurav (Shah Rukh Khan) yang sangat mengidolakan megabintang bernama Aryan Khanna (Shah Rukh Khan). Dari tanah kelahirannya di New Delhi, ia melakukan perjalanan ke kota impiannya, Mumbai untuk mengucapkan selamat ulang tahun kepada sang idola yang tengah berulangtahun. Ketika rencananya tidak berjalan sesuai yang ia harapkan. Cinta dan hasratnya pada sang idola berubah menjadi obesesi yang membahayakan....- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1442 views
- Film
Film: Sultan (2016)
Film "Sultan" merupakan kisah biografi seorang pegulat India bernama Sultan Ali Khan. Film ini akan mengisahkan perjalanan Sultan Ali Khan (Salman Khan) yang harus menghadapi berbagai masalah dalam kehidupan pribadi dan pekerjaannya....- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1367 views
- Film
Film: Dhoom 3 (2013)
Film "Dhoom 3" berlatar belakang pada tahun 1990, Iqbal Haroon Khan (Jackie Shroff) berlari di The Great Indian Circus, Chicago, kemudian jatuh di kali dengan keadaan yang buru. (Andrew Bicknell) Bank Anderson - Western Bank of Chicago, yang telah meminjamkan uang kepada Iqbal Khan, memutuskan untuk menutup sirkus ketika Khan tidak dapat membayar kembali pinjamannya. Sahir muda (Siddharth Nigam), anak kecil Iqbal Khan, memohon kepada Anderson tidak menutup sirkus ayahnya, namun sang bankir tidak...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1285 views
- Film
Film: Gunday (2014)
"Gunday" berkisah tentang masa paling bergejolak di kota Kolkota (sekarang Calcutta) pada tahun 1971-1988. Bikram dan Bala adalah dua anak laki-laki yang masih kecil tapi harus tetap berusaha dimasa yang sulit itu. Mereka berdua melakukan berbagai hal bersama, seperti memutus gerbong kereta dan mencuri batubara.Berbagai perbuatan mereka menjadi kejahatan terbesar di dunia hitam mafia. Pepaduan semangat dan kecerdasan mereka yang tak terpisahkan membuat persahabatan mereka sangat kuat. Mereka men...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1393 views
- Film
Film: Jab Tak Hai Jaan (2012)
Seorang imigran muda bernama Samar Anand jatuh cinta dengan gadis yang ingin menikahi orang Inggris, bukan India yang khas dengan kulit coklatnya. Tapi gadis tersebut akhirnya jatuh cinta dengannya, tapi kisah cinta ini berakhir dengan perpisahan.Kemudian Samar muak dengan kehidupan dengan emosi besar bergabung penjinak bom tentara India, di mana ia menggoda kematiannya di kesaharian hidupnya. Seorang wartawati muda dari discovery channel mendekati timnya untuk mengangkat cerita tentang Samar da...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2001 views
- Film