Distributor
Film: Satu Nyawa dalam Denting Lonceng Kecil (2002)
Setelah bisnisnya hancur, Hanggar suka mabok, judi dan memukuli Risma, istrinya. Di rumah itu tinggal pula Tami, kakak sepupu Risma, dan anaknya, Bano, dan seekor kucing. Suatu malam Hanggar pulang dalam keadaan teler, dan meninggal karena dipukul seseorang. Begitu juga kucing mereka.Risma menduga bahwa Tami lah yang melakukannya, karena tak tega melihat adiknya selalu dipukuli. Mereka mengubur Hanggar dan memberi alasan serangan jantung. Risma kemudian terima kos. Yang kos selalu tidak kerasan ...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 1137 views
- Film
Film: Singa Karawang Bekasi (2003)
"Singa Karawang Bekasi" Berlatar belakang perang antara Nica/Sekutu dan rakyat Cibening-Cakung pertengahan Oktober 1945. Saat itu pemuda menawan 22 serdadu India dan empat awak pesawat Inggris yang mendatar di Rawa Gatel. Tampil sebagai tokoh, KH Noer Ali, pimpinan Laskar Hizbullah, ulama yang mendirikan pesantren, Lukas Kustaryo dari Tentara Rakyat Indonesia, Bang Jole, jawara, Husein Kamali, intelektual.Di antara tokoh-tokoh faktual, muncul tokoh fiktif H Komar dan istrinya yang dieksekusi Bel...- By constantio
- 2022-10-06 21:21:56
- 2016 views
- Film