Film: Semalam, Anak Kita Pulang (2015)

Sinopsis film "Semalam, Anak Kita Pulang" akan bercerita tentang seorang Ibu yang merindukan kepulangan si anak. Sejak si anak pergi, berangkat kerja ke tempat yang jauh, Ibu ini tak lagi mendengar kabar dari anaknya. Kerinduan yang pada akhirnya menghadirkan bayangan dan kenangan akan si anak....


selengkapnya



Film: Hangout (2016)

Sinopsis Film "Hangout" bercerita tentang sembilan tokoh publik, Raditya Dika, Prilly Latuconsina, Soleh Solihun, Titi Kamal, Dinda Kanya Dewi, Bayu Skak, Gading Marten, Surya Saputra, dan Mathias Muchus, mendapat undangan untuk hangout alias kongkow di sebuah villa di pulau terpencil oleh sosok misterius bernama Pak Sumarsono. Tujuannya membicarakan sebuah proyek besar. Masalah muncul pada malam pertama, ketika Mathias Muchus mati diracun di hadapan mereka semua. Perahu baru akan menjemput mer...


selengkapnya



Berita: Shahrukh Khan Menjadi Suami Aishwarya Rai di "Ae Dil Hai Mushkil"

Shahrukh Khan dikabarkan akan berperan sebagai cameo di film yang dibintangi oleh aktris cantik Aishwarya Rai "Ae Dil Hai Mushkil", dalam film ini disebut-sebut Shahrukh Khan akan menjadi suami dari Aishwarya Rai. Shahrukh Khan dikisahkan meninggal di film tersebut. Usai ditinggal mati oleh suaminya, Aishwarya kemudian mulai dekat dengan karakter yang diperankan oleh Ranbir Kapoor. Pada awalnya, Saif Ali Khan sempat dikabarkan akan memerankan karakter suami Aishwarya Rai. Shahrukh Khan sendiri...


selengkapnya



Film: Eiffel I'm in Love 2 (2017)

Film "Eiffel I'm in Love 2" akan melanjutkan kisah cinta antara dua pasang remaja bernama Adit dan Tita yang akan kembali bertemu pasca berpisah lama, Samuel Rizal akan memerankan tokoh Adit, sementara Shandy Aulia akan berperan sebagai Tita....


selengkapnya



Film: Jejak Dedari (2016)

Sinopsis film "Jejak Dedari" akan bercerita tentang tiga orang perempuan yang harus berhadapan dengan karmanya sendiri. Di lain sisi, film JEJAK DEDARI juga mengangkat tarian ritual di Bali bernama Sanghyang Dedari. Tarian yang biasanya hanya boleh dibawakan oleh para remaja atau gadis yang belum pernah menstruasi, karena masih dianggap bersih....


selengkapnya