Berita: Kepedihan & Kesedihan di Film "Magic Hour"

Film romantis terbaru di Indonesia kali ini adalah "Magic Hour". Sebelum "Magic Hour" tayang, tim produksi sengaja membuat novel dari skenario film.Para pemain utama film ini pun sudah membaca novel "Magic Hour". Rizky Nazar yang beperan sebagai Toby mengaku sampai hampir menangis setelah membaca novelisasi dari skenario film yang dibintanginya itu."Waktu baca novelnya untuk pertama kali, jujur gue sampe berkaca-kaca," ujar Rizky. "Karena kak Tisa TS nyesuain karakter Toby sama diri gue. Gue ber...


selengkapnya



Film: Lima Elang (2011)

Baron sangat kesal ketika harus mengikuti orang tuanya pindah dari Jakarta ke Balikpapan. Ia pun memilih untuk menutup diri dari lingkungan barunya dan sibuk sendiri bermain mobil remote control. Namun, karena satu dan lain hal, Baron harus mewakili sekolahnya ikut perkemahan Pramuka dan satu regu dengan Rusdi, pramuka supel yang kelewat optimistis dan kerap kali membuat Baron jengkel. Bersama dengan anggota lain, Anton si ahli api, dan Aldi, si kerdil yang temperamental, mereka memulai petualan...


selengkapnya



Film: Syahadat Cinta (2008)

Iqbal (Arif Rahman) adalah anak pengusaha kaya raya yang bengal, tukang mabuk dan suka berkelahi. Ayahnya, Daeng Abdilah (Alex Sukamto), sangat sibuk sehingga yang memperhatikan Iqbal hanyalah ibunya, Dewi (Minati Atmanegara). Itu sebabnya Iqbal sangat menghormatinya.Suatu hari Iqbal pulang dalam keadaan sangat mabuk sehingga dengan tidak sadar telah mendorong ibunya dari atas tangga hingga ibunya koma. Ia menangis sejadi-jadinya sambil memohon keselamatan ibunya kepada Allah.Iqbal menyesal dan ...


selengkapnya



Film: 2014: Siapa Di Atas Presiden (2015)

Ricky Bagaskoro (Rizky Nazar), pelajar SMA tingkat akhir, mengalami dilema: mengejar mimpinya menjadi pengajar bagi anak-anak terlantar atau mengikuti keinginan ayahnya, Bagas Notolegowo (Ray Sahetapy), untuk meneruskan pendidikan setinggi-tingginya. Bagas berharap Ricky akan mengikuti jejaknya menjadi politikus.Bagas sedang berjuang menjadi presiden Indonesia periode 2014-2019 menggantikan Presiden Jusuf Syahrir (Deddy Sutomo). Kesibukannya membuat hubungannya dengan Ricky menjadi renggang. Ric...


selengkapnya